Cara Membuat Label Cloud Berwarna

Tag atau Label disebut juga Kategori dalam sebuah blog sangat penting manfaatnya selain berfungsi untuk pengelompokan postingan dari segi SEO pun juga ada manfaatnya. Dengan adanya Label ini akan memudahkan pengunjung dalam mencari informasi yang dicarinya.
Dari segi tampilan bawaan dari Blogger tampilan dari Label ini sebenarnya terbilang sudah cukup bagus akan tetapi jika kita kurang puas kita bisa me-modifikasi tampilan tesebut sesuai dengan keinginan kita, sebagai contoh Label dari blog saya ini yang berada di pojok kanan bawah blog ini, yang terlihat dengan tulisan berwarna-warni. Untuk membuatnya tidak begitu sulit meskipun untuk pemula sekalipun karena hanya tinggal copy paste saja hehehe ngasur eh salah ngawur.
Tahap-tahap dalam modifikasi Kabel Cloud sebagai berikut:

1. Login ke Blogger.com
2. Pilih Tata Letak --> Edit HTML
3. Backup terlebih dahulu template anda dengan mendownload templatenya.
4. Lalu cari kode dibawah ini:

]]></b:skin>

5. Terus letakkan kode di bawah ini tepat di atasnya

/*--- Warna Cloud --- */
.label-size-1 a {
font-size: 12px;
text-decoration: none;
color:#66B5FF;
}
.label-size-2 a {
font-size: 14px;
text-decoration: none;
color:#cc0000;
}
.label-size-3 a {
font-size: 15px;
font-family: Arial, Tahoma, Verdana;
text-decoration: none;
color:#38B63C;
}
.label-size-4 a {
font-size: 18px;
font-weight:bold;
text-decoration: none;
color:#ff7c66;
}
.label-size-5 a {
font-size: 24px;
text-decoration: none;
color:#ffcc66;
}
.label-size-1 a:hover,
.label-size-2 a:hover,
.label-size-3 a:hover,
.label-size-4 a:hover,
.label-size-5 a:hover {
text-decoration:underline;
}


Selesai, simpan perubahan template sobat dan lihat hasilnya. Nah sudah jadi kan saya bilang juga apa wong tinggal copas aja ya mudah ya gak hehehe.

Keterangan: tulisan "Color" pada code tersebut merupakan warna dari tiap-tiap tulisan dari label silahkan sobat ganti sesuai keinginan.

Selamat mencoba!

5 Responses to "Cara Membuat Label Cloud Berwarna"

  1. ilmunya nambah lg....

    ReplyDelete
  2. nggak ada screenshotnya bro..??
    tapi dijamin bisa untuk semua template ya..??

    ReplyDelete
  3. Dijamin bisa untuk semua template tapi khusus blogspot

    ReplyDelete
  4. knpa ga bisa ya.. apa perlu label bawaan blognya dihilangin dulu?

    ReplyDelete

PERHATIAN !...
*. Baca dulu artikel dan komentar yang ada sebelum Anda menulis komentar
*. Harap berkomentar dengan bijak dan sopan
*. Jika mengajukan pertanyaan, beri centang pada kotak disamping tulisan "Beri tahu saya" untuk mendapatkan jawaban melalui email
*. Dilarang menyertakan "LINK HIDUP", "IKLAN" "SPAM" dalam komentar karena akan dihapus atau dimasukkan ke dalam Comment Spam