Tools penghitung kata untuk blogging (Part 1)

Tool Penghitung Kata Untuk Blogging (Part 1); Satu lagi tambahan tools untuk blogging yang berguna untuk menghitung jumlah kata secara otomatis pada setiap penulisan artikel, seperti yang telah saya bahas pada artikel sebelumnya dengan judul yang sama yaitu Tool Penghitung Kata Untuk Blogging, silahkan baca dulu jika belum pernah membacanya. Pengembang dari tools inipun juga masih sama bedanya hanyalah pada artikel sebelumnya kita menggunakan tools ini melalui situs atau websitenya langsung dan untuk artikel kali ini kita menggunakan Add-ons dari Mozilla Firefox dan Google Chrome sehingga penggunaannyapun juga akan semakin mudah karena kita tidak memerlukan copy paste tulisan yang kita tulis untuk mengetahui jumlah kata yang kita tulis tapi cukup hanya memblok tulisan yang kita tulis dan hasilnya pun akan langsung muncul dan lebih terperinci

Word Count Tool

Untuk cara penggunaan tools ini cukup anda lihat pada gambar dibawah ini

Word Count Tool
Tampilan pada Mozilla Firefox

Word Count Tool
Tampilan pada Google Chrome

Jika ingin melihat secara detail hasil dari penghitungan kata tersebut klik saja tulisan "Last selected: 39 words, 249 characters" pada hasil di bagian bawah browser Anda dan hasilnya akan muncul seperti pada gambar pertama paling atas, cukup mudah bukan!!!...

Nah untuk mendapatkan tools ini cukup mudah, caranya kunjungi url berikut ini:
Untuk Mozilla Firefox Add-on (https://addons.mozilla.org/en-US/firefox/addon/word-count-tool)
Untuk Google Chrome Extension (https://chrome.google.com/webstore/detail/word-count-tool/ibjgdahgcdkpdlbkadidojhfddflblcm)
Jika ada peringatan tentang instalasi pilih saja "Allow" supaya Add-on pada firefox dan Extension pada Google Chrome bisa terinstall pada browser yang Anda gunakan.
Jalan masih panjang masih banyak yang harus dilakukan didunia Blogging, semua tergantung pada kemauan dari dalam diri kita sendiri

Sekian dan selamat mencoba

0 Response to "Tools penghitung kata untuk blogging (Part 1)"

Post a Comment

PERHATIAN !...
*. Baca dulu artikel dan komentar yang ada sebelum Anda menulis komentar
*. Harap berkomentar dengan bijak dan sopan
*. Jika mengajukan pertanyaan, beri centang pada kotak disamping tulisan "Beri tahu saya" untuk mendapatkan jawaban melalui email
*. Dilarang menyertakan "LINK HIDUP", "IKLAN" "SPAM" dalam komentar karena akan dihapus atau dimasukkan ke dalam Comment Spam